Beberapa Hal Yang Membingungkan Untuk Para Pemain Baru Final Fantasy 7
Beberapa Hal Yang Membingungkan Untuk Para Pemain Baru Final Fantasy 7. Seperti yang pertama adalah Seprioth.Seprioth muncul begitu saja di chapter dua tanpa semacam pengumuman besar. Untuk yang bermain ini sebelumnya. Untuk yang pernah memainkannya sebelumnya pasti kebingungan dengan kemunculan fisiknya di awal. Karena di aslinya dia tidak menunjukkan dirinya sama sekali sampai pemain mengikuti jejaknya untuk beberapa waktu sebelumnya. Untuk para pendatang baru tentu tidak mengenal sosok yang mengintimidasi tersebut berdiri di depan karakter lain yang sangat berhubungan dengan gaming culture.
Yang kedua adalah tentu saja Zack. Walaupun tidak ada yang menyebut namanya sama sekali di campaign. Karakter misterius tersebut muncul mendekati akhir game melawan pasukan dari shinra troops itu adalah Zack.
Tempatnya secara umum naratifnya masih belum bisa diungkapkan sama sekali tetapi yang bisa dipastikan bahwa ini bukanlah terakhir kali pemain akan melihatnya. Crisis core yang ada di PSP adalah prekuel dari cerita petualang soilder tersebut dan secara signifikan mengubah sudut pandang yang ada
Yang berikutnya adalah flash forwards yang terjadi. Cloud secara periodik mendapatkan pengalaman visi sedikit. Hampir mendekati akhir game tersebut beberapa karakter lain juga dapat melihatnya. Untuk beberapa fans veteran momen ini adalah tanda pertama bahwa ada hal yang ganjal. Visi misterius tesebut nyatanya adalah berasal dari masa depan. Ini sebenarnya menunjukkan event yang akan terjadi nanti di final fantasy VII asli. Apakah ini akan terjadi untuk waktu yang akan datang didalam game atau tidak kita hanya bisa menunggu.
Dan terakhir adalah Wutai. Game tersebut menghabiskan waktu yang banyak untuk membahas mengenai wutai tetapi tidak ada menjelaskan sama sekali lokasi sama sekali atau yang lain. Mereka hanya menyebutkan perang antara mereka dengan midgar. Fans akan terkejut ketika mengetahui bahwa itu adalah kampung halaman Yuffie. Yang merupakan karakter opsional yang bisa dimainkan di asli. Fokus tersebut mungkin menandakan peran lebih besar untuk karakter yang ada disumbernya